Cara Cek Total Belanja di Shopee Mudah
Cek Total Belanja di Shopee - Shopee adalah sebuah aplikasi marketplace yang menjual berbagai macam produk baik kebutuhan pokok maupun elektronik. Pada saat ini bertepatan dengan akhir tahun banyak event yang diadakan di shopee seperti promo diskon sampai 40%, chashback dan gratis ongkir. Jangan sampai lewatkan kesempatan ini segeralah untuk berbelanja di shopee. Baca juga: Cara Melihat Kilas Balik Shopee 2020 Mudah.
Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan informasi terkait cara cek total belanja di shopee. Karena masih banyak yang belum tau oleh karena itu simak artikel ini sampai selesai.
Agar lebih jelasnya langsung saja simak informasi terkait cara cek total belanja di shopee dibawah ini. Baca dengan pelan dan tenang agar Anda bisa dan paham untuk mempratikkannya.
Cara Cek Total Belanja di Shopee Mudah
Cara Cek Total Belanja di Shopee
- Buka aplikasi shopee.
- Kemudian pilih keranjang belanja yang terletak pada bagian kanan atas.
- Silahkan masukkan produk yang ingin Anda beli dengan cara klik kotak kecil.
- Setelah itu Anda checkout dan scroll kebawah nanti Anda akan menemukan total belanjaan.