Cara Menghubungi CS Shopee dengan Cepat

Cara Menghubungi CS Shopee -- Jika Anda ada masalah dalam melakukan berbagai aktivitas di Shopee maka ada baiknya jika Anda menghubungi CS Shopee. Jadi dengan demikian masalah yang terjadi di akun Shopee Anda bisa diatasi dengan cepat. Namun perlu Anda ingat, jika masalahnya terjadi karena Anda dengan penjual maka menghubungi CS Shopee bukanlah cara yang paling pas. Kecuali jika Anda menghubungi penjual itu sendiri. Baca juga: Cara Menggunakan 2 Voucher di Shopee.

Cara Menghubungi Customer Service Shopee

Cara Menghubungi CS Shopee ada beberapa cara. Silahkan Anda pilih sesuai dengan keinginan karena semuanya pasti akan sangat mudah dan direspon dengan cepat. Lihat artikel selengkapnya di bawah ini.

Cara Menghubungi CS Shopee

Dimana kita bisa menghubungi CS Shopee? Jangan khawatir kami akan sertakan alamat CS Shopee yang bisa Anda hubungi, jika Anda punya masalah seperti. Baca juga: Cara Mendapatkan Shopee Paylater.
  • Tidak bisa memasukkan resi meskipun resi sudah milik Anda.
  • Resi tidak bisa terlacak padahal sudah benar dalam memasukkan nomor.
  • Order tetap masuk meskipun tutup toko sudah aktif.
  • Barang habis jadi harus menunda kiriman.
  • Meskipun sudah input resi tapi status barang tidak berubah.
Maka dengan adanya masalah seperti di atas maka ada baiknya jika Anda menghubungi CS Shopee.

Alamat CS Shopee Yang Bisa Anda Hubungi

Jangan segan untuk menghubungi CS Shopee di alamat berikut ini.
  1. Email Shopee support 24 jam di support@shopee.co.id.
  2. Telepon CS Shopee (24 Jam) di 1500702 atau 021-39500300.
  3. Pesan FB di https://www.facebook.com/ShopeeID/.
  4. Direct Message di Twitter https://twitter.com/ShopeeID.
  5. DM Instagram di https://www.instagram.com/shopee_id/.
Itulah cara menghubungi CS Shopee. Kami sarankan untuk menggunakan email saja karena pasti direspon dengan cepat. Sertakan screenshot jika perlu agar lebih mudah penanganannya. Baca juga: Cara Menghapus Riwayat Pembelian di Shopee.