Cara Mengganti Suara di PUBG Mudah

Cara Mengganti Suara di PUBG -- Kami akan berbagi sedikit cara ganti suara di PUBG. Anda bisa coba baik di PUBG ataupun di PUBG Mobile. Namun kali ini kami akan berikan panduan terhadap cara mengganti suara di PUBG. Untuk itu, teruslah membaca. Hal ini karena ganti suara di PUBG mungkin diperlukan demi bermain PUBG lebih menarik. Baca juga: Apakah PUBG Mobile Akan Diblokir di Indonesia?

Cara ganti Suara di PUBG

Adapun cara mengganti suara di PUBG ini kami akan menggunakan sebuah aplikasi. Jadi perhatikan bagaimana cara menggunakannya agar supaya suara di PUBG dapat berubah. Inilah yang harus Anda lakukan terkait dengan cara mengganti suara di PUBG.

Cara Mengganti Suara di PUBG

Adapun cara mengganti suara di PUBG seperti di bawah ini. Baca juga: Cara Mengganti Nama PUBG Mobile dengan Simbol.
  • Pertama Anda harus download FREE Voice Changer fot PUBG.
  • Karena ini PUBG yang dimainkan di PC maka ketika berada di laman tersebut segera ketuk saja Download Now.
  • Software ini bekerja di Windows 7/8/8.1/10 (64-bit) jadi pastikan bahwa OS Windows Anda sudah memenuhi syaratnya.
  • Setelah terdownload maka segera pasang di laptop / PC Anda.
  • Kemudian, Anda tinggal jalankan softwarenya dan jalankan PUBG Anda.
Untuk menggunakan voice changer atau transformer sangat sederhana. Cara kerjanya adalah seperti di bawah ini.
  • Perangkat, aplikasi atau software PC menerima sinyal audio dari mikrofon.
  • Ketika sinyal suara telah terdeteksi, diproses secara real time menggunakan berbagai jenis efek: Panning, Delay, Echo, Reverb, Chorus. Distorsi, EQ, Filter, Vocoder, Auto-Tune, Compression atau Pichtshifter.
  • Setelah sinyal diproses, itu dikirim ke perangkat output (speaker, program rekaman atau headset).
Menyambung dari penjelasan di atas maka untuk mengganti suara di PUBG caranya adalah sebagai berikut ini.

Cara Mengubah / Mengganti Suara di PUBG

Cek cara ganti suara di PUBG sebagai berikut:
  • Download dan instal Voicemod di PC Windows Anda.
  • Buka dan konfigurasikan opsi audio (mic, headphone, dan driver audio).
  • Pilih suara favorit Anda dan bicaralah.
  • Gunakan dalam perangkat lunak obrolan atau game online secara gratis.
  • Anda dapat merekam output audio atau gameplays untuk membagikan konten lucu Anda.
  • Nikmati trolling ke semua orang.
Aplikasi Voicemod Voice Changer adalah cara terbaik untuk trolling voice chat PUBG. Ubah suara Anda dan buat beberapa momen lucu dengan obrolan kedekatan dan rekan satu tim di PLAYERUNKNOWN'S BATTLEGROUNDS. Dengan banyak sekali efek suara yang luar biasa seperti perempuan / gadis, teriakan, robot, pitch, deep, chords ajaib, harmoni dan banyak lagi ... Dengan Voicemod Anda dapat mengganti suara Anda secara real time dan momen epik hidup bersama teman-teman Anda saat Anda bermain game PUBG.

Sekian dahulu penjelasan kami mengenai cara mengganti suara di PUBG. Semoga penjelasan ini bermanfaat untuk Anda. Baca juga: PUBG Config Converter dan Cara Buatnya.