Cara Membuat Kolam Renang di Sakura School Simulator Gampang Banget

Cara Membuat Kolam Renang di Sakura School Simulator - Game adalah sesuatu yang bisa dimainkan terdiri dari pemain dan lawan untuk hiburan maupun serius dengan ada yang menang dan kalah. Saat ini ada banyak game yang diciptakan dengan teknologi yang bagus. Anda bisa mendapatkannya di playstore.

Cara Membuat Kolam Renang di Sakura School Simulator Gampang Banget

Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan informasi cara membuat kolam renang di Sakura School Simulator. Karena masih belum banyak yang tau tentang hal ini. Oleh karena itu simak informasinya di artikel ini sampai selesai.

Untuk itu langsung saja simak informasinya dibawah ini terkait cara membuat kolam renang di Sakura School Simulator dibawah ini. Baca dengan pelan agar Anda paham. Jangan lupa bagikan artikel ini ke teman Anda yang belum tau. Baca juga: ID Bagunan Sakura School Simulator Begini Cara Mencarinya.

Apa Itu Sakura School Simulator

Sakura School Simulator adalah sebuah game dengan tema sekolah dengan mengerjakan misi yang menarik dan unik. Sehingga Anda tidak bosan jika bermain game ini. Saat ini Sakura School Simulator sudah mencapai versi terbarunya dengan adanya bagunan. 

Salah satu misi di game ini yang seringkali ditanyakan yaitu membuat kolam renang. Karena masih belum banyak yang tau tentang hal ini. Tentu akan bingung jika belum tau caranya, jangan khawatir saya akan memberikan informasinya di artikel ini. 

Untuk itu langsung saja simak informasinya di artikel ini terkait cara membuat kolam renang di Sakura School Simulator. Semoga setelah membaca artikel ini Anda bisa mempratikkannya. Sehingga Anda bisa segera menyelesaikan misi tersebut. Baca juga: Sakura School Simulator Versi 1.038.27 Yuk Dapatkan Disini.

Cara Membuat Kolam Renang di Sakura School Simulator

Berikut ini caranya:
  • Silahkan cari tempat yang lebar agar nantinya jika dibuat kolam renang lebih mudah.
  • Kemudian buka menu Props Obj dan untuk lantai kolamnya bisa Anda tambahkan object flor.
  • Lalu untuk dinding kolam renang Anda tata sesuai dengan keinginan Anda.
  • Setelah itu beri air, dengan cara pilih board sesuaikan dengan ukuran dan lantai.
  • Kemudian hilangkan centang di menu Cullision dan tambahakan aksesoris lain agar semakin menarik.
Dengan cara diatas Anda sudah bisa membuat kolam renang di Sakura School Simulator. Selamat mencoba semoga berhasil.

Sekian artikel ini semoga bermanfaat dan menambah wawasan. Jangan lupa kunjungi Gallery Tekno agar bisa mendapatkan informasi terbaru dari dunia teknologi. Baca juga: Sakura School Simulator Versi 1.038.24 Dapatkan Disini Aja.