Cara Menggunakan Funsta, Aplikasi Fake Chat dan Direct Prank

Cara Menggunakan Funsta -- Baru baru ini, banyak sekali pengguna Instagram yang penasaran dengan aplikasi Fake Chat dari artis di Instagram, Aplikasi tersebut bernama Funsta. Oleh sebab itu, demi menjawab rasa penasaran kami, kamipun juga menguji coba bagaimana cara menggunakan aplikasi Funsta di hp Android. Tentunya, yang namanya aplikasi tentu sangat mudah digunakan. Baca Juga: Filter Fuckboy Instagram.

Cara Menggunakan Funsta

Funsta adalah aplikasi yang memungkinkan Anda untuk membuat fake direct chat dan post serta prank kepada teman Anda di Instagram. Dengan aplikasi Funsta, Anda dapat dengan mudah mendesain fake chat dan semua detail lainnya di layar sehingga seolah olah Anda sedang benar benar conversation dengan idola Anda. Sehingga, dengan aplikasi Funsta maka Anda bisa prank teman-teman Anda di Instagram.

Cara prank dengan aplikasi Funsta juga mudah. Anda tinggal screenshot atau pakai fitur berbagi layar di sana maka Anda bisa menampilkan seolah olah Anda sedang berbicara dengan artis atau siapapun itu yang menjadi idola Anda. Lebih jelas mengenai cara menggunakan aplikasi Funsta kurang lebih seperti berikut ini.

Cara Menggunakan Aplikasi Funsta

Aplikasi Funsta hadir dalam dua versi, yaitu Free dan Pro. Jelas ini akan sedikit berbeda dalam masalah fitur yang diusung jika berkaitan dengan versi tersebut. Anda akan mendapatkan fitur Funsta misalnya saja menambahkan fake pos, komentar, dan like. Selain itu, membuat fake contacts dan grup. Lalu, membuat fake Story untuk Anda dan teman. Pokoknya full dengan fitur menarik, Anda bisa baca di laman aplikasi Funsta di Play Store.

Yang membedakan dengan apliksi Funsta Pro hanyalah adanya tambahan fake video call dan advanced automatic reply. Namun demikian Free atau gratispun tidak menjadi masalah. Yang jelas dengan menggunaka Funsta Anda bisa buat chat palsu ataupun prank pada teman teman Anda. Baca Juga: Kenapa Fastsave Tidak Bisa Digunakan Mendownload?

Yuk langsung coba saja bagaimana cara bikin prank dengan aplikasi Funsta. Silahkan disimak dalam bahasan di bawah ini. Jika Anda pusing, kami akan berikan panduan yang sangat mudah. Anda tinggal melihat saja maka semuanya beres.

Cara Membuat Fake Chat Instagram Menggunakan Aplikasi Funsta

Kalau Anda penasaran bagaimana cara prank teman di Instagram dengan Funsta maka silahkan Anda download dan pasang dulu aplikasi Funsta. Kemudian, Anda tinggal duduk dan tonton manis video yang sudah kami buatkan berikut ini.
Silahkan Anda lihat video dari kami tersebut. Kami yakin tutorial tersebut bisa berguna dari pada kami harus jelaskan dalam bentuk tulisan. Jika langsung berupa video maka Anda akan langsung tahu cara menggunakan Funsta di Android.

Jangan lupa subscribe, like dan comment agar channel YT kami juga segera berkembang lebih jauh. Silahkan ajukan tutorial lain via komentar disana maka kami akan segera buatkan kepada Anda semua. Sekian dulu paparan kami mengenai cara bikin prank menggunakan aplikasi Funsta. Baca Juga: Filter Fakgirl Instagram.