Bagaimana Cara Ganti Nomor LinkAja? Ini Penjelasannya

Cara Ganti Nomor LinkAja -- Panduan ini akan ditujukan kepada Anda untuk mempelajari cara ganti nomor LinkAja. Jadi semoga saja bisa bermanfaat untuk Anda. Kami akan pandu Anda dalam beberapa langkah saja. Semoga informasi dari kami berikut bisa Anda terapkan. Sehingga, proses cara ganti nomor LinkAja bisa langsung berhasil. Baca juga: Cara Menggunakan Saldo Bonus LinkAja.

Cara Ganti Nomor LinkAja

Lantas bagaimana cara mengganti nomor telepon linkaja? Padahal kita tahu bahwa nomor telepon yang di daftarkan pada akun linkaja akan menjadi nomor rekening akun LinkAja kita. Sehingga bila Anda mau top up saldo LinkAja atau kirim uang akan sangat membutuhkan nomor hp ini.

Cara Ganti Nomor LinkAja

Ternyata, Anda tidak bisa langsung ganti nomor linkAja dari pengaturan akun linkaja dari aplikasi. Hal ini karena hingga saat ini aplikasi linkaja belum menambahkan pengaturan untuk ganti nomor telepon. Akan tetapi, akun Official LinkAja melalui salah satu tweetnya mengatakan bahwa masih ada kemungkinan untuk cara ganti nomor LinkAja. Cara ganti nomor linkAja adalah dengan membawa KTP dan pergi ke Grapari terdekat. Baca juga: Cara Menggunakan LinkAja.

Jadi kesimpulannya adalah cara ganti nomor LinkAja adalah dengan berkunjung ke Grapari Telkomsel terdekat dengan membawa KTP saja. Maka dengan begini, pihak LinkAja akan memproses permintaan Anda. Menariknya, cara ini berlaku juga untuk pengguna selain Telkomsel.

Cara Ganti Nomor LinkAja dengan Ganti Akun LinkAja

Misalnya Anda merasa pergi Grapari kejauhan untuk ganti nomor telepon LinkAja maka Anda bisa ganti nomor LinkAja dengan ganti akun sekalian. Silahkan hapus data aplikasi Linkaja kemudian daftar akun LinkAja baru dengan nomor hp baru yang tidak pernah digunakan untuk daftar akun LinkAja sebelumnya.

Sekian penjelasan kami mengenai cara ganti nomor LinkAja. Semoga penjelasan kami berguna untuk Anda. Baca juga: Cara Top Up Saldo LinkAja dari BCA.