Hashtag Instagram Wajib Agar Banyak Like dan Followers

Hastag IG -- Jaman sekarang merupakan jamannya sosial media. Kekuatan sosial media telah merubah gaya seseorang. Yang tadinya hanya berdiam diri di rumah kini berkat adanya sosial media maka Anda tidak perlu keluar rumah untuk mendapatkan apa yang Anda mau. Sosial media yang menjadi kekuatan dan memiliki daya pikat tersendiri adalah instagram. Banyak dari kalangan artis yang kini mendapatkan julukan selebgram berlomba-lomba untuk menjadi lebih tenar melalui instagram.

hashtag instagram

Bentuk dari ketenaran seorang selebgram tidak terlepas dari banyaknya like dan followers yang dimiliki. Untuk mendapatkan followers tersebut tidak serta merta langsung didapatkan dengan mudahnya. Selebgram harus membuat brandnya sendiri agar mudah dikenali. Sehingga jika dilihat dari masalah ini tujuan dari para selebgram tersebut ialah untuk mencari kepopuleran, memperlaris usaha endorsement atau jualan, atau bahkan hanya sekedar mencari kepuasan diri. Baca juga: Cara Mengaktifkan Instagram Yang Dinonaktifkan.

Nah, demi mendapatkan jumlah followers dan like yang banyak biasanya selebgram tersebut berusaha dengan cara menggunakan aplikasi auto followers dan like, membeli followers atau hanya dengan cara sederhana yakni memanfaatkan kepopuleran hashtag.

Cara Menambah Like dan Followers Instagram Banyak Mudah

Anda dapat menambah jumlah like dan followers instagram semakin banyak dengan cara memasang hashtag instagram yang pas. Berikut ini silahkan Anda gunakan hashtag instagram di dalam postingan instagram Anda untuk mendapatkan like dan followers yang banyak.

Jika Anda menggunakan hashtag maka Anda akan jauh dari banned/blokir dari pihak instagram. Oleh karena itu, hashtag instagram ini terbukti aman untuk meningkatkan like dan followers instagram. Berikut cara menggunakan hashtag instagram untuk mendapatkan like dan followers yang banyak.
  • Buka akun instagram Anda dan buat satu postingan disana.
  • Pilih foto atau video dari galeri hp Anda.
  • Tulis caption instagram yang menarik.
  • Berikutnya, di bawah tulisan caption Anda silahkan copy paste hashtag instagram andalan di sini.
Anda bisa memilih hashtag instagram yang paling sesuai dengan postingan Anda. Hashtag insatgram ini admin ambil dari tingkat kepopulerannya. Baca juga: Cara Merekam Video di Instagram.

Hashtag Instagram Yang Sering Digunakan dan Yang Terpopuler

Adapun hashtag ig yang dimaksud adalah sebagai berikut:
  1. #like4like.
  2. #likeforlike.
  3. #tagforlike.
  4. #tagsforlikes.
  5. #liker.
  6. #likers.
  7. #tagsforfollow.
  8. #tagforfollow.
  9. #instafollow.
  10. #instagood.
  11. #followforfollow.
  12. #follow4follow.
  13. #instalike.
  14. #tagsforlikesapp.
  15. #follow.
  16. #followme.
  17. #beautiful.
  18. #swag.
  19. #tagforlove.
  20. #like.
Nah setelah Anda sudah memasang hashtag instagram andalan di atas maka silahkan sambung panduan ini hingga selesai.
  • Lengkapi postingan instagram Anda dengan hashtag instagram yang relevan dengan foto atau video instagram Anda. Misalnya hashtag #pantai atau #beach jika Anda berada di pantai. Bahkan Admin pernah mencoba memakai hashtag #sunrise atau #sunset pun juga banyak yang like dari Luar Negeri.
  • Bagikan postingan instagram Anda.
  • Tunggu beberapa saat.
Biasanya, jika Anda memakai hashtag IG di atas pasti dapat dipastikan Anda akan kebanjiran like. Bahkan dari mancanegara yang tidak Anda kenali. Oleh karena itu, hastag instagram di atas pakailah semaksimal mungkin. Jika belum maksimal, silahkan baca tips tambahan instagram di bawah ini.

Tips dan Trik Tambahan Mendapatkan Banyak Followers dan Like Instagram

Berikut ulasannya:
  1. Ikut komentar dan like di akun instagram orang lain yang sudah populer.
  2. Beri Bom Like kepada seseorang yang baru follow Anda.
  3. Upload foto atau video di waktu yang pas misalnya jam 7, jam 2 siang dan jam 7 malam saat orang sedang istirahat.
  4. Jangan spam posting.
  5. Tandai teman.
  6. Posting sesuatu yang berbeda dan menarik.
Demikianlah penjelasan admin mengenai Hashtag Instagram Wajib Agar Banyak Like dan Followers. Semoga saja Anda berhasil memanfaatkan akun instagram Anda. Jangan lupa cari artikel terkait Instagram di kotak telusur admin. Baca juga: Cara Membuat Sorotan di Instagram.