Blade Armor Mobile Legends, Begini Penjelasannya

Blade Armor Mobile Legends -- Pada kesempatan yang spesial ini, Admin akan menjelaskan mengenai item Blade Armor Mobile Legends. Berdasarkan dari namanya saja jelas tentu ini item di kelas Armor. Item Blade Armor ini akan sangat cocok jika dipasangkan di hero kelas semi Tank.

Blade Armor Mobile Legends

Blade Armor Mobile Legends ini akan sangat pas jika dipakai saat melawan hero Assassin yang memiliki mobilitas tinggi, semacam Karrie. Namun itu semua ya tergantung pada pandangan Anda sendiri. Oke coba mari kita ulasan mengenai item Blade Armor Mobile Legends kali ini. Baca juga: Build Item Gear Bruno di Mobile Legends.


Item Blade Armor Mobile Legends

Blade Armor Mobile Legends seharga $1660. Untuk mendapatkannya Anda harus mengumpulkan 3 Leather Jenkin yang menambahkan +18 kekuatan Armor. Harga dari Leather Jenkin masing-masing $220.

Jika dilihat dari Stats Blade Armor Mobile Legends setelah tersusun rapi maka hero akan mendapatkan +100 Armor. Jadi pada saat Anda terkena hit dari hero lawan, justru Anda tidak akan terkena hit. Ya ibarat kata, Anda sedang memukul Kaktus namun Anda sendiri yang terkena sakitnya sendiri. Pantas saja, banyak pemain Mobile Legends yang sering memakai Blade Armor Mobile Legends untuk memperkuat setiap heronya.

Blade Armor Mobile Legends sangat pas dipasang di hero semi tank dan pas jika digunakan untuk menangkal serangan hero Assassin. Cobalah untuk memakainya, karena item Blade Armor Mobile Legends ini memberikan Unique Passive berupa Counterstrike. Blade Armor memberikan 25% serangan fisik kepada lawan sebagai balasan atas serangan basic attack yang diterima.

Nah, itulah sedikit paparan admin mengenai Blade Armor Mobile Legends. Terus pantau artikel terbaru dari situs ini terkait Mobile Legends. Jika Anda belum menemukan apa yang Anda cari, silahkan Anda search dari kotak telusur di situs ini. Sekian. Baca juga: Hero Untuk Solo Rank Mobile Legends.